Selasa, 17 April 2012

Vocabulary - Bahasa Jawa

Kata-kata baru


Abangan ---------------- Faham Islam sekuler pada masa awal agama Islam masuk ke pulau Jawa
Abdi ----------------------- Hamba, karyawan, pembantu yang bekerja pada rumah tangga seseorang
Adil------------------------- Adil, sama-rata, seimbang
Agung---------------------- Besar
Aji -------------------------- Berharga
Ajrih------------------------ Takut karena tidak berani, segan, menghargai
Andap-asor ------------ Merendahkan diri
Anem---------------------- Muda
Angen-angen ---------- Cita-cita, angan-angan, bayangan
Asta Brata -------------- Delapan kewajiban
Bandaran --------------- Genangan air, kolam, rawa, telaga, sungai, laut
Bapa ---------------------- Ayah, bapak
Bawana ----------------- Dunia, bumi, buwana
Bebet --------------------- Kekayaan
Berbudi ------------------ Berakhlak, berbudi baik
Bibit ----------------------- Keturunan
Blandar ------------------ Balok pada konstruksi atap
Bleger -------------------- Sosok tubuh
Bobot --------------------- Keahlian
Brayat -------------------- Anggota keluarga
Cagak -------------------- Tiang, kolom
Cakrik -------------------- Gaya dalam penampilan
Cikalbakal ------------- Generasi awal dalam sebuah keturunan manusia
Cilik ----------------------- Kecil
Cipta ---------------------- Rencana, rancangan
Curigo -------------------- Keris, senjata tradisional/adat
Dalem--------------------- Aku, saya untuk sebutan orang penting atau ingin merendahkan diri terhadap kedudukan orang lain
Dalem, ndalem------- Rumah, rumah tinggal, rumah milik sendiri, rumahku
Dhepa--------------------- Lengan tangan yang direntangkan
Digunggung------------- Dijumlahkan
Drajat--------------------- Tingkat, tingkatan, kepemimpinan
Dumadi------------------- Asal mula, asal-usul, awal mula
Eling----------------------- Ingat, ingat kepada Yang Maha Kuasa
Embah-------------------- Kakek atau nenek
Emper--------------------- Ruang di dalam rumah yang berada di bagian tepi yang tidak berdinding
Gadri---------------------- Ruang bagian belakang, ruang keluarga sebuah rumah Jawa
Gandhok----------------- Bagian rumah samping - kiri atau kanan, untuk ruang tambahan bilamana ada tamu atau keluarga lain yang menginap
Garwo--------------------- Isteri, pedamping perempuan
Gawe---------------------- Kerja, karya, kegiatan, perbuatan
Gebyog-------------------- Dinding rumah Jawa terbuat dari papan kayu
Gedhe--------------------- Besar
Gedhong----------------- Gedung - sebutan untuk rumah yang berdinding tembok
Gething------------------- Tidak senang, tidak menyenangkan, terlalu mengusik
Gilig------------------------ Bulatan, bulatan yang sempurna
Golong-------------------- Kesatuan, kebulatan tekad
Gotong-royong--------- Kerja-sama, tolong-menolong, bantu-membantu
Griya----------------------- Rumah, sebutan rumah tinggal Jawa
Gumelaring------------- Yang terurai, yang dibeberkan
Gunungan--------------- Jenis wayang sebagai pertanda gelar pertunjukan wayang dimulai, permulaan sebuah babak cerita wayang
Guru----------------------- Guru, utama, pedoman
Gusti----------------------- Tuhan, raja, sultan, sunan
Hamemayu------------- Upaya, usaha
Hayuning---------------- Mempercantik, memperbaiki, memperindah, mengembangkan
Hormat-------------------- Kehormatan, penghargaan, kewibawaan
Ing--------------------------- Di, menuju pada tempat, suatu arah
Ingkang------------------- Yang
Ingsun--------------------- Aku untuk sebutan orang yang lebih tinggi derajat sosialnya
Isin-------------------------- Malu dalam hal melanggar etika atau susila atau moral
Jagad---------------------- Dunia, bumi
Jengkeng---------------- Duduk bertumpu pada kedua tumit dengan telapak kaki berdiri
Joglo----------------------- Tipe bentuk atap untuk rumah bangsawan
Kalang-------------------- Kelompok masyarakat pedagang yang diakui keberadaannya oleh sultan dan mendapat lokasi tempat tinggal tertentu
Kalenggahan----------- Keberadaan, kedudukan
Kampung---------------- Tipe bentuk atap untuk rumah masyarakat kebanyakan
Kanoman---------------- Rumah tinggal untuk kelompok orang muda kaum bangsawan
Kapusakan-------------- Tempat untuk menyimpan senjata adat
Karsa---------------------- Kehendak
Karya---------------------- Hasil karya
Kasatriyan-------------- Tempat tinggal bangsawan/anak sultan pria yang masih remaja
Kasepuhan-------------- Rumah tinggal untuk kelompok orang tua kaum bangsawan
Kawruh------------------- Pengetahuan, ilmu
Kawula------------------- Hamba, aku, saya, rakyat, pembantu keraton
Keblat--------------------- Arah sembahyang menuju kedudukan Ka’bah
Kejawen------------------ Faham yang dianut masyarakat Jawa kuno
Kemat--------------------- Kualitas kehidupan spiritual
Kembang----------------- Keragaman, keaneka-ragaman
Keputran----------------- Rumah tinggal kaum pria
Keputren----------------- Rumah tinggal kaum perempuan
Kerta----------------------- Menuju
Kilan----------------------- Jengkal
Kiwo------------------------ Kiri
Krama Inggil----------- Bahasa Jawa yang digunakan oleh kaum bangsawan
Krama madya--------- Bahasa Jawa yang digunakan kelompok masyarakat menengah
Krandah------------------ Kerabat
Kukilo--------------------- Burung, burung berkicau
Kula------------------------ Aku, saya, dipergunakan sebagai ucapan bahasa menengah
Kumpul------------------- Berkumpul, bergabung
Kuwaos------------------- Berkuasan
Laku----------------------- Perilaku, perbuatan, tindakan
Lambang----------------- Simbol, pertanda yang disemukan
Lan------------------------- Dan, lagipula
Lare------------------------ Anak kecil, bocah
Lima----------------------- Lima
Limasan------------------ Tipe bentuk rumah Jawa untuk golongan menengah
Lingsem------------------ Malu karena melakukan perbuatan yang tidak bermoral
Longkangan------------- Celah
Loro------------------------ Dua
Lurah---------------------- Kepala desa, pimpinan kelompok, orang yang dituakan
Madat--------------------- Menghisap obat terlarang (narkotika)
Madon--------------------- Bermain dengan pelacur wanita
Maha----------------------- Paling (besar)
Malting-------------------- Mencuri
Mampir------------------- Singgah
Manembah-------------- Menyembah, berbakti
Mangan------------------- Makan
Manunggal-------------- Menyatu, bersatu
Manunggaling--------- Menyatunya, bersatunya
Mass----------------------- Banyak, kelompok besar
Main------------------------ Berjudi
Mengekeraken-------- Membelakangi
Minum--------------------- Bermabukan, minum minuman keras
Murbeng------------------ Yang menguasai, memiliki
Narima-------------------- Menerima
Nepsu---------------------- Nafsu
Ngadepna--------------- Menghadapkan diri
Ngoko---------------------- Bahasa Jawa kasar untuk masyarakat golongan bawah
Ngombe------------------- Minum
Omah---------------------- Rumah tinggal
Ora-------------------------- Tidak, bukan
Pageblug----------------- Bencana, musibah penyebaran penyakit menular
Pager---------------------- Pagar, pembatas halaman rumah
Pamoring---------------- Ketenaran
Pamrih-------------------- Mengharapkan balasan
Pancer--------------------- Tengah, pusat
Pande---------------------- Pandai, ahli
Panepen------------------ Tempat untuk bersemadi, merenungkan diri, berdiam diri
Pangan-------------------- Makanan
Panggang-pe----------- Tipe bentuk rumah Jawa yang paling sederhana
Panggenan-------------- Tempat, tempat tinggal dalam bahasa Jawa tinggi
Panggonan-------------- Tempat, tempat tinggal dalam bahasa Jawa menengah ke bawah
Pangkat------------------ Pangkat, kedudukan
Papan--------------------- Tempat, tempat tinggal
Papat---------------------- Empat
Paran---------------------- Kejauhan
Pareden------------------ Perbukitan, pegunungan
Pati------------------------- Mati
Pecak---------------------- Satuan panjang kaki, telapak kaki
Pedaringan------------- Tempat tidur, tempat bersemayam roh/dewa, tempat suci
Pekewet------------------ Rasa tidak enak karena kurang tepat kehadirannya
Pendopo, pendhopo- Tempat menerima tamu, tempat umum yang digunakan untuk pertemuan orang yang saling tidak mengenal
Peringgitan------------- Tempat menerima tamu, untuk tamu yang sudah dikenal baik oleh tuan rumah
Pewayangan----------- Adegan cerita wayang
Pilih------------------------ Memilih
Pitutur--------------------- Nasehat, pengajaran
Pradana------------------ Pertama
Pradangga-------------- Penabuh gamelan
Pranata------------------- Penata, pelaksana tatanan
Prasaja------------------- Sederhana
Proportion--------------- Perimbangan, bagian
Pulung--------------------- Keberuntungan
Raharjfo------------------ Selamat, sejahtera
Rahayu------------------- Sejahtera, bahagia
Rame---------------------- Ramai, sibuk, banyak
Rana----------------------- Tirai pembatas ruang yang ditempatkan tidak tetap
Rasa------------------------ Perasaan, perenungan, pengheningan
Remen--------------------- Senang, gembira
Rila------------------------- Penyerahan diri, rela, ikhlas
Riool------------------------ Saluran umum pembuangan air limbah dalam kota
Sabar---------------------- Bersabar, tidak terburu-buru
Sabda--------------------- Perintah, anjuran, teguran, sambutan, kata-kata mulia
Saekoproyo------------- Bersama-sama, seiring sepenanggungan
Saiyeg--------------------- Bersetuju, bersepakat
Samudana-------------- Semu
Sandang----------------- Pakaian, hiasan, perhiasan
Sangkan----------------- Asal, asal mula
Sejati---------------------- Sebenarnya, sesungguhnya
Sejatining--------------- Yang sebenarnya, yang sesungguhnya, yang sempurna
Semat--------------------- Kualitas perjalanan hidup, kualitas pengalaman hidup
Sengit--------------------- Tidak suka sama sekali
Senthong----------------- Ruang inti dalam sistem rumah tinggal Jawa
Sepi------------------------ Sepi, senyap, sunyi
Sepuh--------------------- Tua, dituakan
Serat----------------------- Tulisan, dokumen, karya tulis, ajaran, tuntunan tertulis
Sih-------------------------- Kasih
Sinamuning------------ Bersamaan, sambil, berangkaian, berturutan
Slira------------------------ Diri sendiri, badan sendiri
Soko------------------------ Tiang, kolom
Somah-------------------- Rumah tangga
Suksma------------------- Jiwa, roh
Tan------------------------- Tidak
Tangga-teparo-------- Tetangga
Tata------------------------ Penataan, peraturan, tata-tertib
Tebah--------------------- Satuan ukuran panjang selebar telapak tangan (kanan)
Telu------------------------ Tiga
Tengah-------------------- Tengah, di tengah
Tengen-------------------- Kanan
Tentrem------------------ Tenteram
Tiyang--------------------- Orang
Trampil------------------- Keterampilan, terampil
Tresno--------------------- Sayang
Tri Hita Karana------- Landasan pembangunan menurut kebudayaan Ball
Tri Purusa--------------- Sistem kebatinan Jawa “Trinitas”
Tukang------------------- Orang ahli, profesional, ahli teknik
Tumpangsari---------- Susunan balok di ujung atas tiang utama dalam rumah tipe Joglo dalam rumah Jawa
Tunggal------------------- Tunggal, satu
Turonggo----------------- Kuda, binatang tunggangan, kendaraan
Uleng-ulengan--------- Langit-langit bagian tengah di antara keempat tiang utama dalam rumah tipe Joglo dalam rumah Jawa
Umpak-------------------- Landasan/kaki tiang utama dalam rumah tipe Joglo dalam rumah Jawa
Undagi-------------------- Tukang/ahli kayu, pengrajin kayu
Urip------------------------- Hidup, kehidupan
Wahyu--------------------- Wahyu, perintah Tuhan
Wanito-------------------- Wanita, perempuan, kelembutan
Waranggana----------- Penyanyi wanita, juru lagu perempuan
Wasis---------------------- Ahli, pandai, cerdik cendekia
Waskita------------------- Mampu melihat/menerawang jauh ke depan/ke masa yang akan datang, peramal
Waspada----------------- Kewaspadaan, waspada, kehati-hatian
Waton--------------------- Asal, asal saja
Wicaksana-------------- Bijaksana
Wisesa/wasesa-------- Bijak, dapat berbuat adil
Wismo--------------------- Tempat tinggal, rumah, rumah tinggal
Wuwungan-------------- Bubungan
Yen-------------------------- Kalau, bila, bilamana

Like dulu yaa.. baru komen.. makasih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar